Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2018

Zero Mistake

Zero Mistakes – Kelakar secuil pengalaman menjadi editor buku teks pembelajaran Bahasa Prancis di Penerbit Grafindo Media Pratama Mimpi. Saat itu, saya didaulat menjadi editor buku teks bahasa untuk SMA. Penilai buku tersebut berpesan “Zero Mistake” ya! Berat, hasil belajar saya selama 4,5 tahun dipertaruhkan dengan dua kata saja. Wah, ternyata ilmu-ilmu yang saya dapat selama ini belum cukup untuk mengejawantahkan satu instruksi “Zero Mistake”, dalam hal ini membuat buku teks pembalajaran bahasa asing yang akan digunakan oleh siswa SMA adalah tantangan sekaligus, ujian tambahan saya sebagai sarjana pendidikan bahasa asing. Okay, kita mulai dari prinsip pembelajaran bahasa asing terlebih dahulu dengan, pendekatan yang dipakai saat itu, 2010 adalah kompetensi komunikasi. Dimana pembelajaran bahasa diberikan agar siswa dapat berkomunikasi dengan bahasa asing tersebut. Okay, kita mulai pada tema-tema keseharian yang dekat dengan siswa SMA yang berumur sekitar 15-18 tahunan. Saya m

Liburan A la Keluarga Afandi

Hii... It's good to be back.. Mari mulai kembali tulisan di 2018 dengan liburan.. Mari!! Moms.. dan calon moms.. gimana liburan tahun ini? Seru? Capek? Atau belum ada rencana sama sekali? Sedikit share liburan keluarga kecil Afandi ke Madura desember tahun lalu.. Boleh la ya? Cerita liburan a la keluarga kecil Afandi ini direncanakan sebelum kehamilan si dede jalu lohh, berarti tahun 2015. eh, ternyata second born lahir.. 2016.. Dan ketahuan isi tuh, pas liburan ke jogja.. Kok sepertinya badan ga fit banget waktu itu.. Hitungannya, 6 bulan ditinggal suami kerja di luar kota. KB pun sudah dibuka.. Jadi si jabang bayi bisa hadir dititip yang punya-Nya kapan saja. Jadi sempat tertunda dulu karena suami berangkat dulu. Nah, sempat maksa akan pergi saat hamil 4 bulan. Tapi.. Kebayang ya, daripada kenapa-napa, fokus dulu deh sama kehamilan kedua. Tadinya mau berangkat kembali setelah lahiran. Hanya momennya kurang tepat dan perhitungan anak akan rewel selama perjalanan yang